Vixion Modifikasi Minimalis Elegan


Nama : Bagus Prasetya Adi
Alamat : jl.dharma praja v111. no 95 rt. 17 rw. 002. kecamatan banjrmasin timur. kelurahan pemurus luar kode pos 70249
Nama Komunitas Motor : YVCI Banjarbaru Chapter(yamaha Vixion Club Indonesia)
Tahun Motor: 2010
    - Konsep/tema modifikasi :Minimalis
    - Bengkel : H.Panjoel & YVCI-BB Garage (BANJARBARU)
    -Support performance : PnP PERFORMANCE (BANJARMASIN)
    - Lama pengerjaan : bertahap
    - Total biaya untuk modifikasi : kurang lebih 10 juta



Data spesifikasi motor modifikasi :
    BODI / TAMPILAN
- headlamp : Ori vixion facelift
- visor : transformer - behel : r15
- spakbor depan : ninja 250
- spakbor belakang : cs1 custom
- stang : byson ori
- handgrid : givi
- raiser : dbs racing
- proguard : bikers
- spion : New mx
- sein : replika led koso
- spidometer : Koso RX2
- voltmeter : koso slim
- klkson : denso waterproff
- frame slider : custom by Balu
- knalpot crash : koso



Kaki-Kaki :
-velg : axio gold 2.50" - 3.50"
- ban : depan corsa s123 110/70 belakang swallow samurai 150/60
- shok depan : usd (UP SIDEDOWN) nui black
- swing arm : R15.V2
- disk depan : psm new
- rdb : -master nissin ori
    -kaliper mx ori
    -disk tiger revo ori
- footstep : nui monster
- braket kaliper pnp arm v2 + setelan rantai + jalu paddock bahan dural by deny locomotif



Performance :
- gear set : 14-43, rantai gold hsbt428 by sss
- kampas kopling : WRX racing
- perkopling : CLD racing
- koil : ULTRASPEED
- knalpot : RX8 Trioval series
- busi : denso iridium Iu24
- filter udara : ferrox
- oli : yamalube
- noken as : maxtreme by vjrs
- bearing noken : faito s720
- stabilizer arus : dpb power blazzing
- porting polish by Panzoel


 

Penerangan
- hid 3000k (KUNING) balast hylutex 35watt

Desain minimalis :
- cat dasar : SUZUKA (Hitam metalik)
- clear : SUZUKA
- desain livery : konsep minimalis elegan by livero studio
- Cetak livery : ronita digital printing